Kunjungan Lapangan dalam Rangka Identifikasi Awal Stakeholder

Tersosialisasikan rencana program kegiatan mitigasi/ deteksi dini konflik gajah dan manusia di TNWK kepada pihak yang berkepentingan terkait penggunaan sistem informasi untuk deteksi dini konflik gajah dan manusia. Muncul Kesepahaman agar menunjang tercapainya tujuan kegiatan dan penentuan PIC terkait beberapa kegiatan yang akan dilaksanakan.

Tercapai kesepakatan kegiatan yang akan tertuang dalam Perpanjian Kerjasama sesuai MOU antara Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dgn Institut Teknologi Bandung yang sudah ada. Tersosialisasi lebih banyak stakeholder dalam membangun platform mitigasi konflik gajah dan manusia dan rencana penentuan data dan informasi dasar terkait titik atau wilayah yang tepat terkait kegiatan yang akan dilaksanakan.

Tercapai penentuan alat dan lokus yang akan dilakukan pada kegiatan dengan kordinasi teknis detail dengan pihak TNWK dan tim pendukung

Tersosialisasi secara detail rencana kegiatan yang akan dilakukan dan penentuan kebutuhan secara rinci kepada pihak TNWK, komunitas kewilayahan area kawasan dan kordinasi teknis lebih rinci kepada tim pendukung kegiatan wilayah lampung. Sosialisasi dan kordinasi lanjutan dengan para pihak tim pendukung kegiatan ( Universitas, SMK, beberapa desa penyangga dan kemungkinan komunitas lain (YABI,Alert, dll).

Share This :

Lokasi Kami

Jln Pelajar Pejuang 45 No Bandung

Email Kami

tfca9@support.com

Telepon Kami

(+ 628) 1214558336

Copyright TFCA9 © 2024 | Powered by PT LSKK

Copyright © 2024. All rights reserved.